Kamis, 29 Oktober 2015

Sumpah Pemuda dan Candaan yang Tak Lucu

87 tahun telah berlalu sejak Sumpah Pemuda dikumandangkan pada 1928. Dahulu, ia berperan penting dalam menegaskan cita-cita bangsa di era pergerakan menuju kemerdekaan. Kini, ia hanya sebentuk peringatan seremonial sesaat jelang pesta Halloween. Alhasil, jangan heran bila banyak anak muda kini lebih sibuk mencari pinjaman kostum Halloween dibanding mencari tahu soal apa yang pernah terjadi pada 28 Oktober 1928. Nasionalisme di Indonesia kini hanya berupa candaan tak lucu yang terlalu sering diulang dari waktu ke waktu. Salah satunya di Hari Sumpah Pemuda. Lihat Selengkapnya
Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Cobalah Tengok

Daftar Isi